Babinsa Bantu Perbaikan Kirmir Bantaran Sungai di Tarogan Lenteng

    Babinsa Bantu Perbaikan Kirmir Bantaran Sungai di Tarogan Lenteng

    SUMENEP - Babinsa Koramil 0827/05 Lenteng Praka Fajar membantu masyarakat melakukan perbaikan kirmir Bantaran Sungai di Dusun Bantengan, Desa Tarogan, Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep. Kamis (14/9/2023). 

    Penataan dan perbaikan kirmir atau tanggul penahan bibir sungai di kawasan tersebut bertujuan untuk program normalisasi sungai dan mengantisipasi tanah ambrol serta mengantisipasi banjir saat musim hujan. 

    Selain itu, untuk memaksimalkan agar fungsi sungai dan lajunya air tetap pada jalurnya sehingga dengan apa yang di laksanakan dapat mengurangi dampak yang lebih besar lagi. 

    "Saat ini saya membantu pembuatan kirmir, ini dikarenakan dulunya pernah banjir jadi ambruk dan sangat rawan apabila di biarkan, ” ucapnya. 

    Praka Fajar mengatakan perbaikan kirmir di Sungai tersebut sebagai salah satu upaya memaksimalkan fungsi sungai.

    “Semoga dengan perbaikan ini fungsi sungai nantinya dapat berjalan dengan semestinya, tidak banjir lagi, ” harapnya.

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil Ganding...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Kesiapsiagaan, Kodim Sumenep...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Mahalnya Biaya Kuliah dan Strategi Menghilangkan Kelas Menengah
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025

    Ikuti Kami